Bahan:
- 4 piring nasi putih hangat
- 200 gram oncom bandung, tumbuk kasar
- 1 sdm minyak, untuk menumis
- 4 siung bawang putih goreng
- 4 butir bawang merah
- 10 buah cabai rawit merah
- 7 cm kencur
- 1 sdt terasi udang
- Garam secukupnya
- Penyedap, jika suka
- Tumis bumbu halus sampai harum, masukkan oncom. Tambahkan penyedap jika suka. Masak sambil di aduk sampai kecokelatan. Angkat.
- Campur tumisan oncom dengan nasi hangat, aduk rata. Sajikan hangat dengan pelengkapnya, seperti emping, gepuk sapi, peda goreng, sambal bajak atau sambal kacang dan lalapan.
Post a Comment